
Sambal Kelapa
Mudah
5
Resep dan cara membuat sambal kelapa sederhana ala rumahan yang pedas dan gurih.
5m
persiapan
20m
memasak
1
porsi
96
kalori
Bahan-bahan
Bahan Bumbu Halus
Cara Membuat Sambal Kelapa
Cerita Dibalik Resep
Sesuai namanya, sambal kelapa adalah kelapa parut yang dicampur dengan bumbu halus lalu dimasak atau dikukus sampai matang. Sambal kelapa biasanya disajikan untuk campuran lalapan atau sayuran lain. Selamar mencoba!!