
Pesmol Ikan Kembung
Sedang
5
Resep dan cara memasak pesmol ikan kembung rumahan dengan rasa asam, manis, dan pedas.
10m
persiapan
45m
memasak
5
porsi
465
kalori
Bahan-bahan
Bahan Bumbu Halus
Cara Membuat Pesmol Ikan Kembung
Cerita Dibalik Resep
pesmol ikan kembung memiliki paduan rasa asam, manis, dan pedas. Makanan yang satu ini berbahan dasar ikan yang dimasak dengan bumbu kuning. Resep dan cara memasaknya juga sangat mudah dan bahan yang dibutuhkan termasuk sederhana. Untuk detailnya, kalian bisa mengikuti resep di atas. Selamat mencoba!!