
Ongol Ongol Singkong
Sulit
5
Resep dan cara membuat ongol-ongol singkong, jajanan tradisional yang kenyal dan legit dengan taburan kelapa parut gurih.
30m
persiapan
60m
memasak
10
porsi
224
kalori
Bahan-bahan
Bahan Taburan
Cara Membuat Ongol Ongol Singkong
Cerita Dibalik Resep
Ongol-ongol merupakan salah satu jajanan tradisional yang sampai sekarang masih mudah kita temui. Umumnya, ongol-ongol berbahan dasar tepung sagu dan bertekstur kenyal. Tetapi selain tepung sagu, kamu bisa menggantinya dengan singkong.
Resep dan cara membuat ongol-ongol singkong sangatlah mudah karena bahan yang dibutuhkan juga sangat sedikit. Untuk warnanya bisa disesuaikan dengan selera. Selamat mencoba!!