Resepedia Resepedia
Nasi Goreng Kornet

Nasi Goreng Kornet

25 menit
Mudah
5 (13 voters)

Resep dan cara memasak nasi goreng kornet daging sapi sederhana yang sangat lezat dan mudah dibuat.

10m persiapan
15m memasak
2 porsi
250 kalori

Bahan-bahan

Bahan Bumbu Halus

Cara Membuat Nasi Goreng Kornet

Cerita Dibalik Resep

Salah satu menu masakan yang sangat mudah dan praktis dibuat serta memiliki rasa enak yaitu nasi goreng. Ada banyak sekali varian nasi goreng tergantung bahan campuran yang digunakan. Salah satu menu nasi goreng yang memiliki rasa lezat yaitu nasi goreng kornet. Perpaduan nasi dengan kornet sapinya menambah rasa nikmat tersendiri.

Resep dan cara memasak nasi goreng kornet sangatlah mudah dan praktis. Kamu hanya perlu menyiapkan bahan yang diperlukan seperti resep di atas baru campur semua bahan dan masak sampai matang. Jangan lupa sajikan nasi goreng kornet dengan taburan bawang goreng dan bahan pelengkap seperti kerupuk, selada, irisan mentimun, ataupun tomat. Selamat mencoba!!

Mucti Intan Sari Mucti Intan Sari @muctiintan
Berpengalaman dalam bidang Tata Boga dan Content Creator sejak 2017. Hobi memasak berbagai macam kuliner dan aktif sebagai koki rumahan. Senang membuat kreasi masakan mulai dari masakan daerah hingga mancanegara.
Login
Reset Password
Dengan mengunjungi situs ini Anda menyetujui Syarat dan Ketentuan serta Kebijakan Privasi dari kami.
Daftar
Reset Password