
Cimol Bojot
Sedang
5
Resep dan cara membuat cimol bojot khas garut yang kenyal, gurih, dan lezat.
15m
persiapan
20m
memasak
1
porsi
133
kalori
Bahan-bahan
Bahan Cimol
Bumbu Minyak Bawang
Cara Membuat Cimol Bojot
Cerita Dibalik Resep
Cimol bojot merupakan salah satu makanan khas Garut. Sedikit berbeda dengan cimol pada umumnya yang digoreng garing dan diberi bumbu tabur, cimol bajot merupakan cimol setengah matang yang disiram minyak bawang dan diberi bumbu serta cabai bubuk. Rasanya yang kenyal dengan bumbu basahnya ini lah membuat siapa saja yang memakannya pasti akan ketagihan. Selamat mencoba!!