Resepedia Resepedia
Cilok Isi Ayam

Cilok Isi Ayam

60 menit
Sedang
5 (52 voters)

Resep dan cara membuat cilok isi ayam suwir yang kenyal, enak, dan gurih.

30m persiapan
30m memasak
5 porsi
319 kalori

Bahan-bahan

Bahan Cilok

Bahan Isian Ayam Suwir

Cobain Juga: Resep Galantin Ayam

Cara Membuat Cilok Isi Ayam

Cara Membuat Bahan Isian Ayam Suwir

Cara Membuat Adonan Cilok

Cobain Juga: Resep Kuotie Ayam

Cerita Dibalik Resep

Siapa sih yang tidak tahu jajanan cilok? Cilok merupakan salah satu jajanan yang sangat mudah kita temui di pinggiran jalan. Selain harganya yang cukup terjangkau, rasanya yang nikmat dan tekstur ciloknya yang kenyal membuat cemilan yang satu ini digemari banyak orang. Daripada jajan terus, lebih baik kalian mencoba membuat cilok sendiri di rumah. Kalau mau cilok lebih nikmat lagi, kalian bisa memberi bahan isian ayam suwir.

Resep dan cara membuat cilok isi ayam tidaklah terlalu sulit. Pertama-tama, buatlah bahan isiannya yaitu tumis ayam suwir pedas. Setelah itu buat bahan adonan cilok dan bentuk bulat-bulat sesuai selera. Rebus cilok hingga matang dan sajikan cilok isi ayam dengan bumbu kacang, kuah, ataupun saus. Selamat mencoba!!

Mucti Intan Sari Mucti Intan Sari @muctiintan
Berpengalaman dalam bidang Tata Boga dan Content Creator sejak 2017. Hobi memasak berbagai macam kuliner dan aktif sebagai koki rumahan. Senang membuat kreasi masakan mulai dari masakan daerah hingga mancanegara.

RESEP TERKAIT "CILOK ISI AYAM"

Cilok Bumbu Kacang
75 menit
4.9
Cilok Kuah
60 menit
5
Cilok Goang
75 menit
5
Cireng Isi Ayam Pedas
65 menit
5
Kroket Kentang Isi Ayam
60 menit
5
Tahu Isi Ayam
55 menit
5
Sayap Ayam Isi Sayur
55 menit
5
Lihat Semua
Login
Reset Password
Dengan mengunjungi situs ini Anda menyetujui Syarat dan Ketentuan serta Kebijakan Privasi dari kami.
Daftar
Reset Password