
Bolu Ketan Hitam Panggang
Sedang
5
Resep dan cara membuat bolu ketan hitam panggang rumahan yang super empuk, lembut, dan sedap.
10m
persiapan
40m
memasak
1
porsi
160
kalori
Bahan-bahan
Cara Membuat Bolu Ketan Hitam Panggang
Cerita Dibalik Resep
Bolu ketan hitam panggang merupakan salah satu varian bolu yang memiliki tampilan menarik dan rasanya juga enak. Sesuai namanya, bolu yang satu ini tidak menggunakan tepung terigu biasa tapi diganti dengan tepung ketan hitam. Resep dan cara membuatnya juga sangat mudah dan tidak terlalu banyak membutuhkan bahan. Untuk selengkapnya, kalian bisa mengikuti resep di atas. Selamat mencoba!!